Jumat, 26 Juni 2020

Walau Langit Akan Runtuh

JANGKARKEADILAN.COM, JAKARTA –
 Kebijakan penyelenggaraan negara  yang memaksakan egonya dan terkesan serampangan sehingga berdampak buruk pada psikologi anak-anak dalam melewati proses pencerdasan bangsa, yang lebih baik, pantas dan layak untuk di gugat ke pengadilan.

"Saya akan datang, sambutlah, rekan-rekanku penegak hukum yang bekerja di lembaga peradilan".

Untuk itu izinkanlah saya untuk mengutip kalimat yang diucapkan oleh Lucius Calpurnius Piso Caesoninus (43 SM) berikut ini: "Fiat justitia ruat caelum, (Hendaklah keadilan ditegakkan, walaupun langit akan runtuh)".

(Adv. Darius Leka, S.H.)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar